-->

Cara Parse Script Atau Kode HTML

Cara Parse Script Atau Kode HTML - Tools parse html adalah sebuah alat yang digunakan untuk mengkonversi script/kode seperti script iklan adsense, chitika dan iklan lainnya yang akan ditempatkan ke dalam html template blogger, atau sebuah script yang akan dituliskan secara langsung didalam artikel blog. Parse kode html ini dilakukan agar script tersebut dapat dikenali template blogger, sehingga terhindar dari error.

Bagi para publisher sebuah iklan, biasanya mereka akan menempatkan beberapa buah iklan di area postingan agar iklan tersebut dapat lebih mudah terlihat oleh pengunjung blog mereka. Untuk itu, mereka harus melakukan parse script iklan yang akan mereka pasang. Bagi Anda yang ingin memparse sebuah script, berikut ini langkah-langkah yang harus dilakukan :

1. Copy script yang ingin diparse
2. Paste kedalam kolom tools parse dibawah ini !



3. Selanjutnya, klik "Parse Script", dan script akan diparse secara langsung.
4. Copy script yang telah terkonversi tersebut.
5. Paste ke tempat dimana Anda ingin memasangnya.

Demikian Cara Parse Script Atau Kode HTML yang bisa Anda lakukan. Gunakan tools parse html ini untuk memparse script atau kode html, jika memang terjadi error pada saat dipasang di blog Anda. Semoga artikel ini bermanfaat.

0 Response to "Cara Parse Script Atau Kode HTML"

Post a Comment

Silahkan Berkomentar Sesuai Dengan Topik Pembahasan,Komentar Spam Tidak Akan Muncul Sorry..!!!!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel